Fandoms
Recent works
-
Tags
Summary
“Satu langkah setelah lo masuk ke dalem apart gue, lo gak boleh ngebantah perintah dari gue. Apapun itu.”
Baru saja belah bibir Yoichi terangkat untuk menyatakan protes, Kaiser lebih dulu menyela.
“Deal, ya? Itu kan bagian dari taruhan kita yang tadi. You dont wanna be such a loser. Right, Yoichi?” Kaiser menyunggingkan senyumnya.
“Ya, deal,” final Yoichi.
Lagipula, Kaiser tidak mungkin sejauh itu hanya dalam memberikan perintah, iya 'kan?
